POLDA MALUKU – Biro Perencanaan Polda Maluku menggelar rapat penyusunan laporan kinerja instansi pemerintah (LKIP) Polda Maluku tahun 2022 di lantai 5 Hotel Manisse Ambon pada Rabu (15/2/23).
Rapat penyusunan LKIP tahn 2022 Polda Maluku ini di buka oleh Kepala Biro Perencanaan Polda Maluku Kombes Pol Sus Edy Tafif S.St. M.K yang di dampingi Kepala Bagian RBP Biro Rena Polda Maluku Akbp Robert Ferdinandus A.Mk dan Ps.Kabag Strajemen Biro RENA Polda Maluku Suharno SE
Hadir dalam rapat penyusunan LIKP tahun 2022 ini Para Kasubag Renmin yang ada pada Satuan kerja Mapolda Maluku berserta Para Kaur Ren dan operator perencanaan.
Karena Polda Maluku yang membuka pelaksanaan LKIP imiimta.agar fungsi perencanaan yang ada pada tiap satuan kerja harus lebih baik lai,” saya minta rekan-rekan semua agar di tahun 2023 ini kinerja kita kususnya di bidang perencanaan bisa lebih baik lagi dengan melaksanakan semua yang menjadi kewajiban kita selaku bagian perncana”,pintanya.
“Saya liat para Kasubag Renmin dan Kaur Ren yang hadir pada penyusunan LKIP ini sudah senior semua dengan banyak pengalaman dan yang pastinya di akhir masa dinas kita ini pasti inginnya bertugas di tempat yang nyaman namun apa daya kita di tugaskan pada fungsi perencanaan yang berarti pimpinan masih mempercayakan kita untuk bekerja dan mengabdi kepada lembaga ini olehnya itu mari kita syukuri apa yang sudah kita peroleh saat ini dengan bekerja dengan baik”,harapan Sus Edy.
Discussion about this post