Bertempat di aula Endah Dharmalaksana Kapolres Buru AKBP Sulastri Sukidjang S.H.S.I.K.,M.M Pimpin Upacara Serah terima Jabatan Kapolsek Waeapo Iptu CENDHAKA SURYA DHARMA, S.Tr.K kepada IPDA IGNASIUS WIRA A. LEBURAYA TOKAN, S.Tr.K. Jumat 12 April2024
Dalam kegiatan upacara serah terima jabatan Kapolsek waeapo di hadiri oleh Waka Polres Buru Kompol H.Kompol Akmil Djapa S.A.g,Pj Ketua cabang Bhayangkari Polres Buru Ny. Deli Akmil Djapa,para PJU Polres Buru Dan Bhayangkari cabang Buru
Dalam sambutan Kapolres Buru menyampaikan bahwa mutasi adalah sebuah hal yang wajar dalam sebuah organisasi kepolisian ini sebuah bentuk promosi jabatan
Saya ucapkan Terimakasi kasih yang sebesar-besarnya kepada Iptu CENDHAKA SURYA DHARMA, S.Tr.K mendidikasi dan loyalitas yang di berikan selama menjabat kurang Lebih 8 bulandan selamat atas jabatan baru yang di embanya semoga didikasi yang sudah di berikan di Polsek Waeapo bisa di tunjukan kembali di tempat tugas yang baru
Kepada IPDA IGNASIUS WIRA A. LEBURAYA TOKAN, S.Tr.K saya sampaikan segera lakukan kordinasi dengan unsur TNI,Para Camat,toga,tomas,toko adat dan toko pemudah di karnahkan Polsek Waeapo membawahi 4 kecamatan di antaranya kecamatan waeapo,kecamatan lolong kuba,kecamatan waelata dan kecamatan teluk kayely,dikarenakan Polsek Waeapo mempunyai dinamika yang begitu kompleks
di akhir amatnya Kapolres Buru mengucapkan selamat bertugas kepada Assalamualaikum Wr.Wb.
Salam Sejahtera Bagi Kita Semua pegang teguh sumpah jabatan yang di sampaikan pada saat serah terimah jabatan,bangun kepercayaan polri di tengah – tengah masyarakat
Discussion about this post